Loading...

Asisten
Programmer

Loading...

Pendaftaran


Persyaratan Umum


1. Mahasiswa aktif universitas gunadarma.

2. Minimal semester 3.

3. IPK minimal 2.90.

4. Mampu bekerja sama dan loyal.

5. Tidak terdaftar sebagai asisten/programmer di Lab lain.


Asisten dan Programmer


Syarat Pendaftaran Asisten dan Programmer laboratorium manajemen lanjut.

Asisten
S1-Manajemen

Telah atau sedang mengikuti perkuliahan bank dan lembaga keuangan atau telah mengikuti kursus mini bank.

S1-Akuntansi

Nilai mata kuliah bank dan lembaga keuangan minimal B atau sedang mengikuti BLK atau sedang mengikuti perkuliahan akuntansi perbankan atau telah mengikuti kursus mini bank.

D3-Manajemen
D3-Akuntansi

Sudah mengambil komputerisasi perangaran.

Programmer

S1-Teknik Informatika


S1-Sistem Informasi


S1-Sistem Komputer


D3-Manajemen Informatika


Skill


Mempunyai pengetahuan mengenai Web dan Desktop Programming.

Mempunyai pengetahuan mengenai Networking dan Hardware.

Kondisi sehat, sopan, disiplin, responsif, bekerja keras, dan mampu bekerja sama dalam tim.




Tahap Pendaftaran
Loading...

Tahap Pendaftaran

Tahap pendaftaran asisten dan programmer laboratorium manajemen lanjut universitas gunadarma 2023

Calon Asisten dan Programmer wajib membuat akun di website laboratorium manajemen lanjut

Setelah membuat akun, calon Asisten dan Programmer melakukan pengisian data mengenai informasi calon Asisten dan Programmer

Setelah mengisi data, calon Asisten dan Programmer wajib mengupload berkas untuk memenuhi persyaratan pendaftaran. Berkas yang diupload meliputi CV, Surat Lamaran, Rangkuman Nilai, KRS Aktif, KTP atau KTM, Foto Berwarna, dan Sertifikat jika ada.

Setelah melakukan pengisian data dan upload berkas, calon Asisten dan Programmer menunggu kabar dari panitia. Panitia akan melakukan pengecekan data dan dokumen calon asisten dan programmer, jika data sudah valid panitia akan menghubungi calon Asisten dan programmer.

Calon Asisten dan programmer akan diuji pengetahuan dasar seputar perbankan untuk asisten dan programming untuk programmer.

Setelah lolos tes tahap 1 ujian, calon Asisten dan Programmer akan diuji tutor didepan asisten dan programmer laboratorium manajemen lanjut, lalu diwawancarai oleh Asisten dan Programmer Laboratorium Manajemen Lanjut. Khusus programmer akan diuji tes pemrogramman seputar programming, software, hardware dan IT Support.

Setelah lolos tes tahap 2 tutor, wawancara Asisten dan Programmer, dan pemrograman. Selanjutnya calon Asisten dan Programmer akan diwawancarai oleh Staff Laboratorium Manajemen Lanjut

Setelah lolos tes tahap 3 wawancara Staff, selamat anda lolos menjadi asisten atau programmer laboratorium manajemen lanjut dan menjadi bagian dari keluarga Laboratium Manjemen Lanjut Universitas Gunadarma
Loading...

Testimoni

Loading...

Member

Staff, Asisten, dan Programmer Laboratorium Manajemen Lanjut Universitas Gunadarma

DR. KARTIKA SARI

STAFF

AGUS SUJARWANTO

STAFF

DINI TRI WARDANI

STAFF

IBNU CAHYO RAMADHAN

STAFF

ABDUL

ASISTEN

AGNES

ASISTEN

ALFIAH

ASISTEN

DARA

ASISTEN

ALINZA

ASISTEN

AMELIA

ASISTEN

ANI

ASISTEN

ANNISA

ASISTEN

CLARISSA

ASISTEN

CLEOSA

ASISTEN

DAVID

ASISTEN

DEMITRIYANA

ASISTEN

DEWANA

ASISTEN

DZIKRI

ASISTEN

EVA

ASISTEN

FADHIL

ASISTEN

FADHLURRAHMAN

ASISTEN

FIINA

ASISTEN

FLAMELIA

ASISTEN

GHITHRIF

ASISTEN

HABIB

ASISTEN

HANA

ASISTEN

HELEN

ASISTEN

HILMI

ASISTEN

BAYU

ASISTEN

IMAM

ASISTEN

JESSICA

ASISTEN

KIKI

ASISTEN

LUTPIAH

ASISTEN

MARIA

ASISTEN

MAULID

ASISTEN

MUTIA

ASISTEN

NADILA

ASISTEN

NAUFAL

ASISTEN

NIA

ASISTEN

SAPUTRA

ASISTEN

NURUL

ASISTEN

PUTRI

ASISTEN

RAIHAN

ASISTEN

RATNA

ASISTEN

RAVITA

ASISTEN

RENDI

ASISTEN

RENGGANIS

ASISTEN

REZA

ASISTEN

RIFDAH

ASISTEN

RIMA

ASISTEN

RIYAN

ASISTEN

RIZKA

ASISTEN

RIZKY

ASISTEN

ROBI

ASISTEN

SILVIRA

ASISTEN

SYAIR

ASISTEN

SYIFA

ASISTEN

TALINDRA

ASISTEN

TASYA

ASISTEN

VIRLY

ASISTEN

WALDAH

ASISTEN

WIDYATI

ASISTEN

ZANITA

ASISTEN



Loading...

Tentang Kami



Lab Manlan


Laboratorium Manajemen Lanjut, sering di sebut Lab ManLan, merupakan salah satu Laboratotium yang berada dibawah naungan Fakultas Ekonomi Jurusan Manajemen Universitas Gunadarma.

Lab Manajemen Lanjut berlokasi di kampus E, kelapa dua tepatnya di E523. Sedangkan ruang staff terletak di E52. Selain ruang Laboratorium yang berada di kampus E, Lab.

Manajemen Lanjut juga melakukan Praktikum di Kampus J Kali Malang di J1416, Kampus K Karawaci, dan Kampus L Cengkareng bersama-sama dengan Lab. Manajemen Dasar dan Lab. Manajemen Menengah.



Sejarah Singkat


Pada awal berdirinya tahun 1993, Lab. Manajemen Lanjut adalah Laboratorium Perbankan di bawah naungan STIE Gunadarma. Di beri nama Lab. Perbankan, karena Praktikum pertama yang dilakukan adalah Sistem Aplikasi Perbankan.


Pada tahun 1996, Lab. Perbankan berubah nama menjadi Lab. Manajemen Lanjut, hal tersebut dikarenakan praktikum yang dilaksanakan di peruntukan mahasiswa tingkat lanjut/akhir.


Pada awal berdirinya, Lab. Perbankan di pimpin oleh Bapak Lutfi Fahda. Kemudian digantikan oleh Bapak Budi Hermana. Pada tahun 1996, Bapak Prihantoro menjadi kepala Laboratorium dan mulai tahun 2007 bertindak sebagai Kepala Lab adalah Ibu Kartika Sari.



Visi Misi


Visi
Pada tahun 2017 menjadi laboratorium penyelenggara praktikum yang bereputasi Internasional, memiliki jejaring global, dan memberikan kontribusi signifikan bagi peningkatan daya saing bangsa khususnya bidang Manajemen Pemasaran, Keuangan dan Perbankan berbasis TI.


Misi
1. Melaksanakan praktikum untuk menghasilkan sarjana Manajemen dan Akuntansi yang profesional dan mampu mengikuti perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi serta mampu bersaing di lingkungan global.

2. Melaksanakan kegiatan pengembangan dalam bidang Manajemen sehingga dapat memberikan kontribusi kepada kemajuan ilmu pengetahuan.

Loading...

Kontak


Lokasi Laboratorium Manajemen Lanjut Universitas Gunadarma.

Kampus Kelapa Dua (E52)

Jl. Komjen M. Jasin, Kelapa Dua, Cimanggis, Depok.
Telp. 021-8727538 ; 021-8727541 Ext. 556.

Kampus Kalimalang (J1423)

Jl. KH. Noer Ali, Bekasi.
Telp. 021-88860117 ; 021-88860118.